Cantik Alami

Lebih Cantik Jika Berhenti Memakai Make Up

lebih cantik jika berhenti memakai make up

Apakah Anda memiliki pekerjaan yang selalu menuntut menggunakan make up setiap hari? Saat  Anda bosan maka bisa menjadi lebih cantik jika berhenti memakai make up. Inilah beberapa perasaaan selebritis yang selalu dituntut terlihat cantik dan menggunakan make up yang tebal. Suatu hari Anda tentu ini terlihat sangat alami dan bahkan tanpa make up apapun.

Sponsor: perawatan wajah

Mungkin awalnya Anda bisa merasa takut untuk mencoba. Tapi jika Anda berani melakukan usaha ini maka Anda bisa mendapatkan pengalaman baru. Berikut ini adalah beberapa bukti bahwa Anda bisa lebih cantik tanpa menggunakan make up.

  1. Semua orang lebih memperhatikan Anda

Orang orang mungkin sudah terbiasa mengenal Anda dengan make up yang tebal. Mereka tidak heran dengan berbagai warna lipstik dan wajah yang sangat halus. Bahkan warna kulit wajah Anda juga terlihat lebih cerah. Tapi jika Anda tidak menggunakan riasan maka semua orang bisa melihat wajah Anda yang sangat alami. Tidak ada riasan dan tidak ada warna yang bisa menunjukkan warna alami kulit Anda. Semua bagian kulit Anda akan terlihat lebih nyata dan tidak  berlebihan. Bahkan Anda bisa mendapatkan pujian karena lebih cantik dan menawan. Artinya selama ini make up sudah memalsukan wajah Anda sendiri.

lebih cantik jika berhenti memakai make up

Sumber: borepanda.com

  1. Kecantikan alami lebih terlihat

Lalu ketika Anda berusaha untuk tidak menggunakan make up maka semua bagian wajah akan terlihat lebih asli. Anda bisa melihat bintik hitam, garis wajah, sedikit kerutan dan ada banyak ciri khas yang selama ini ditutup oleh make up. Kemudian berhenti menggunakan make up berarti bahwa Anda tidak akan menutupi apapun. Anda harus mencoba untuk menerima wajah yang sesungguhnya. Bagaimanapun itu adalah penampilan asli yang sangat alami. Anda tidak perlu malu karena sesungguhnya kecantikan Anda tidak bisa dibandingkan dengan wanita lain yang menggunakan make up.

lebih cantik jika berhenti memakai make up

  1. Bisa menjadi lebih percaya diri

Semua wanita yang menggunakan make up akan berusaha untuk menutupi semua kekurangan. Misalnya bagian hidung yang kurang tajam atau mancung akan ditutup dengan kontur bedak yang bisa merubah kesan itu. Tapi ketika Anda melepaskan semua make up maka tidak ada yang perlu dipalsukan. Anda bisa mengakui semua kondisi wajah Anda dan merasa lebih cantik. Saat Anda keluar rumah maka bisa menjadi lebih percaya diri dan puas dengan penampilan Anda.

lebih cantik jika berhenti memakai make up

  1. Anda memiliki banyak waktu untuk perawatan alami

Kebiasaan menggunakan make up bisa menyebabkan wanita malas untuk melakukan perawatan yang alami. Mereka menjadi lebih tergantung dengan make up dan merasa bahwa make up sudah cukup membuat cantik. Sementara make up bisa menyebabkan masalah untuk kulit wajah terutama saat pemakaian jangka panjang. Jadi berhenti menggunakan make up bisa membuat Anda melihat buah atau sayuran yang bisa menjadi masker alami untuk wajah. Dan kebiasaan baik ini bisa memulihkan kulit wajah yang terkena efek make up jangka panjang.

lebih cantik jika berhenti memakai make up

Jadi inilah semua bukti yang membuat Anda bisa tetap cantik meskipun berhenti menggunakan make up. Anda bisa mencobanya sendiri dan merasakan bahwa Anda memang cantik tanpa make up sama sekali.

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top