Perawatan Bibir

Kiat Tetap Cantik Tanpa Lipstik

Kiat Tetap Cantik Tanpa Lipstik

Lipstik selalu identik dengan bibir yang seksi yang merona. Oleh karena itu, banyak wanita kerap tampil di muka umum dengan bantuan lisptik. Meski peran lisptik sangat banyak untuk menunjang penampilan seorang wanita, kita bisa lho berpenampilan cantik tanpa menggunakan lipstik. Untuk berpenampilan cantik tanpa menggunakan lipstik, hal yang harus kita lakukan ialah memastikan terlebih dahulu kesehatan bibir. Bagi seorang wanita, memperhatikan kesehatan bibir adalah hal yang penting. Saat bibir Anda sudah dalam keadaan sehat, Anda tidak akan ragu lagi berpenampilan meski tidak memanfaatkan lipstik sekalipun. Lantas bagaimana caranya agar bibir kita tetap cantik tanpa adanya polesan lipstik? Berikut adalah kiat tetap cantik tanpa lipstik yang bisa lakukan di rumah.

kiat tetap cantik tanpa lipstik

Sponsor : halo jasa

  1. Menggunakan madu

Hal pertama yang harus Anda lakukan agar bisa tampil cantik tanpa menggunakan lipstik ialah dengan menggunakan madu. Madu dipercaya sejak dahulu bisa memberikan kelembutan pada bibir kita. Ya, sudah banyak yang membuktikan khasiat madu. Bagaimana cara melembabkan dan melembutkan bibir kita dengan menggunakan madu. Caranya cukup mudah yaitu dengan mengoleskan madu sebelum Anda tidur. Oleskan madu secara merata di seluruh bibir Anda secara teratur. Biarkan hingga pagi hari dan diamkan sebentar kemudian bersihkan bibir menggunakan air hangat. Lakukan kegiatan ini selama dua minggu secara berturut-turut dan rasakan bibir Anda akan terasa lembut.

Kiat Tetap Cantik Tanpa Lipstik3

  1. Oleskan pasta gigi

Ingin mendapatkan bibir yang merona secara natural? Caranya cukup mudah. Anda hanya perlu memanfaatkan pasta gigi. Ya, oleskan pasta gigi ke seluruh bibir. Pastikan Anda mengoleskan pasta gigi dengan perlahan-lahan. Diamkan pasta gigi tersebut selama beberapa menit. Pastikan Anda tidak terlalu lama mendiamkan olesan pasta gigi tersebut ke bibir. Anda bisa mendiamkan pasta gigi selama kurang lebih 15 menit agar meresap ke bibir. Kemudian bersihkan bibir Anda dengan menggunakan air bersih. Agar sel kulit mati ikut terangkat, Anda bisa memanfaatkan air hangat saat membersihkan bibir.

kiat tetap cantik tanpa lipstik

Kedua cara di atas dapat Anda manfaatkan untuk mendapatkan bibir yang lembut dan merona. Selain menggunakan cara di atas, Anda masih bisa memanfaatkan scrub yang terbuat dari gula lho. Percaya atau tidak scrub yang terbuat dari gula bermanfaat untuk melembutkan dan memberikan vitamin pada bibir. Tidak hanya itu, mengolesi bibir dengan gula secara teratur dipercaya bisa menghindarkan bibir dari gangguan sariawan dan bibir kering. Untuk hasil terbaik, oleskan scrub gula setiap hari secara merata. Anda bisa mencampurkan gula dengan minyak zaitun atau madu untuk mendapatkan hasil maksimal. Pastikan membersihkan bibir setelah 10 hingga 15 menit. Hindari mengoleskan scrub bibir yang terbuat dari gula sebelum tidur.

Nah, tidak sulit lho merawat bibir dan membuatnya tampak merona. Bila ingin maksimal, imbangi penampilan Anda dengan make up dari tangan-tangan profesional. Pilih jasa make up yang akan membuat tampilan sempurna di halo jasa. Halo-jasa adalah tempat terbaik dalam mendapatkan jasa make up handal dan profesional!

0
0%
like
0
0%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top