Entertainment

Penyebab Orang Cerdas Terlihat Canggung dalam Kehidupan Sosial

penyebab orang cerdas canggung dalam kehidupan sosial

Berteman atau bergaul dengan banyak orang memang akan sangat menyenangkan. Tapi semua ini ternyata tidak mudah untuk beberapa  orang, terutama mereka yang memiliki kecerdasan lebih tinggi. Orang cerdas mengakui  bahwa mereka mengalami kegagalan sosial. Akhirnya mereka merasa sangat canggung ketika terlibat dalam sosial secara langsung.

Sponsor: kezia skin expert

Hal inilah yang kemudian memicu banyak orang biasa enggan untuk berteman dengan orang yang cerdas. Kelompok sosial lebih senang dengan orang yang sama dan tidak merasa ingin dibandingkan. Namun apa sebenarnya penyebab orang cerdas canggung dalam kehidupan sosial? Berikut ini beberapa informasi yang bisa Anda pelajari, tentang hal ini.

penyebab orang cerdas canggung dalam kehidupan sosial

Sumber: borepanda.com

  1. Orang cerdas lebih sering mencari informasi

Hal yang paling membosankan dari orang cerdas adalah keinginan mereka untuk selalu mendapatkan banyak informasi. Hal ini juga terjadi ketika mereka sedang berteman atau masuk dalam lingkungan sosial. Efeknya adalah mereka merasa tidak bisa bersatu atau bergabung dengan orang lain sehingga mereka merasa tidak pantas. Bahkan tingkah laku ini bisa membuat orang lain merasa seperti dibodohi dan tidak dihargai. Sementara orang biasa sangat terampil untuk berkomunikasi dan tidak terlihat mencari informasi serta selalu menghargai orang lain.

  1. Selalu berpikir banyak dan detail

Ketika orang biasa berbincang maka mereka mengambil topik dan tema sederhana sebagai hiburan. Namun orang yang cerdas tidak akan terlihat seperti ini. Mereka justru akan terlihat seperti orang yang selalu berpikir dan pikiran mereka tidak mudah dimengerti oleh orang lain. Bahkan ketika sedang berbicara maka orang cerdas akan selalu mencari pokok pembicaraan sehingga semua menjadi lebih rumit. Tidak ada hal sederhana dalam komunikasi dan membuat orang lain yang mendengarkan juga merasa bosan dan tidak tertarik.

  1. Orang cerdas menekan diri sendiri

Orang biasa akan berbicara dengan cara yang lebih mudah dan bisa membuat percakapan menjadi lebih menarik. Sementara orang cerdas selalu ingin menekan diri sendiri. Mereka merasa takut untuk diterima dalam lingkungan sosial. Akibatnya mereka justru sudah membayangkan hal buruk yang akan terjadi ketika masuk dalam lingkungan sosial. Akhirnya mereka justru merasa sangat takut untuk terlihat dalam kehidupan sosial. Bahkan mereka juga akan terlihat seperti orang yang anti sosial.

  1. Tidak bisa mengatasi emosi dan ketakutan

Kemudian masalah terakhir adalah bahwa orang cerdas selalu terlihat sangat takut dan emosi. Mereka memang cerdas tapi tidak  bisa mengendalikan sisi emosi dan ketakutan dengan baik. Akhirnya mereka selalu membayangkan dalam posisi yang buruk dan tidak pandai untuk masuk dalam kehidupan sosial. Akhirnya orang cerdas justru tidak  berani menghadapi tantangan itu sendiri. Kemudian pada tahap yang sudah buruk maka mereka juga tidak bisa menjalin komunikasi tanpa rasa emosi dan takut.

Itulah beberapa penyebab yang membuat orang cerdas tidak bisa masuk ke dalam lingkungan sosial. Kesulitan itu memang tidak bisa diatasi dengan mudah sehingga sebaiknya mereka menghadapi semua masalah tersebut.

0
0%
like
2
100%
love
0
0%
haha
0
0%
wow
0
0%
sad
0
0%
angry

Comments

comments

To Top